Dua Mahasiswa UIN Malang terpilih Jadi Kandidat PT. Pura Barutama 


Pura adalah perusahaan swasta nasional yang mempunyai paten terbanyak di Indonesia. Pura telah mendaftarkan lebih dari 200 paten yang akan terus bertambah di masa mendatang. CDC UIN Maulana Malik Ibrahim Malang berkesempatan mengundang HRD Pura Grup, Sinta Nuriyah.

Dalam kesempatan tersebut, Sinta Nuriyah memberikan challenges kepada peserta untuk membuat CV, dua CV terbaik akan diprioritaskan untuk masuk Pura Grup.

M. Ilham Fany dan Putri Purwanti terpilih sebagai nominasi tersebut. Ilham masuk kategori nominasi untuk desain grafis sedangkan Putri pengembangan ide bisnis.

Keduanya telah menceritakan pengalamannya dan mereka mengaku bahagia serta sangat apresiatif terhadap program dan pelatihan yang diadakan oleh CDC UIN Malang.Start writing here...